Beredar Rekaman Kongkalingkong Menangkan Paslon Presiden 02, Polda Sumut dan Polres Batu Bara Langsung Bantah

Jhonson Siahaan - Senin, 15 Januari 2024 19:03 WIB
Beredar Rekaman Kongkalingkong Menangkan Paslon Presiden 02, Polda Sumut dan Polres Batu Bara Langsung Bantah
Ist
Kabid Humas Polda Sumut, Kombes Pol Hadi Wahyudi SH SIK.
bulat.co.id - Pasca beredarnya rekaman pejabat Forkopimda Batubara soal kongkalingkong menangkan Pimaslon 02, Polda Sumut dan Polres Batubara membantahnya.Menurut Kabid Humas Polda Sumut Kombes Pol Hadi Wahyudi SH SIK, rekaman yang melibatkan Kapolres Batubara, AKBP Taufiq Hidayat Thayeb SH SIK, Kajari hingga Dandim Asahan itu hoaks.

Advertisement
"Suara-suara itu bukan suara Kapolres atau Forkopimda. Kapolres, Dandim dan Kejari sudah menjelaskannya," kata Hadi Wahyudi, Senin (15/1/2024).

Baca Juga:
Hal senada juga disampaikan Kapolres Batu Bara, AKBP Taufiq Hidayat Thayeb SH SIK. "Saya pastikan itu Hoax. Bukan suara kami itu. TNI dan Polri netral," tegas Taufiq Hidayat Thayeb.

Kongkalingkong menangkan Prabowo-Gibran

Halaman :

Warning: A non-numeric value encountered in /home/u729743767/domains/bulat.co.id/public_html/theme/detail.php on line 313
Editor
: Hadi Iswanto
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru