Gedung Kejari Dairi Diresmikan

Lastro Banurea - Jumat, 27 Januari 2023 19:50 WIB
Gedung Kejari Dairi Diresmikan
Istimewa
Penandatanganan ukiran prasasti peresmian pemakaian Gedung Kejaksaan Negeri Dairi di Sidakalang.

Bulat.co.id - Bupati Pakpak Bharat, Franc Bernhard Tumanggor meresmikan pemakaian Gedung Kejaksaan Negeri Dairi di Sidakalang, Jumat (27/01/2023).

Gedung ini merupakan bangunan hibah tahap II dari Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat untuk Kejaksaan Negeri Dairi.

Advertisement

Baca Juga: Lagi, Perwakilan Kemenko Marves Tinjau Pengembangan Lahan Food Estate
Dalam peresmiannya,Bupati Pakpak Bharat bersama Kepala Kejaksaan Negeri Dairi, Chandra Purnama membubuhkan tanda tangan pada ukiran prasasti yang disediakan.

Selain itu, dilakukan juga penandatanganan naskah perjanjian hibahlanjutan tahap II Gedung Kejaksaan Negeri Dairi antara Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat dengan Kejaksaan Negeri Dairi.

Baca Juga:
"Kejaksaan Negeri Dairi banyak membantu kami, memberikan penyuluhan-penyuluhan dan edukasi tentang hukum, peraturan perundang-undangan dan sebagainya bagi kami, juga bagi masyarakat kami, semoga kerja sama ini terus berkesinambungan pada masa yang akan datang," ungkap Bupati Pakpak Bharat.

Halaman :

Warning: A non-numeric value encountered in /home/u729743767/domains/bulat.co.id/public_html/theme/detail.php on line 313
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru