Pilkades di Padangsidimpuan Memanas, Kapolres Minta Warga Kondusif

- Kamis, 24 Agustus 2023 17:30 WIB
Pilkades di Padangsidimpuan Memanas, Kapolres Minta Warga Kondusif
Suhut Gultom
Ratusan warga Desa Pudun Jae saat meminta agar hak suaranya dapat dipergunakan

bulat.co.id -P. SIDIMPUAN | Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) di Padangsidimpuna (Psp) memanas. Ratusan warga di Desa Pudun Jae, Kecamatan Psp Batunadua, mengaku tidak dapat undangan dan keberatan karena tidak bisa menggunakan hak suaranya, Kamis (24/8/2023).

Advertisement

Warga yang didominasi Ibu Rumah Tangga (IRT) di Desa Pudun Jae itu terlihat berkumpul di depan lokasi tempat pemilihan suara (TPS) Pilkades. Warga yang mengenakan pakaian warna hitam menolak keputusan musyawarah yang telah disampaikan panitia penyelenggara.

Baca Juga:
Baca Juga :Astaga! Pria Ini Baru Keluar Penjara Kembali Cabuli Anak Dibawah Umur

Mereka menuntutagar hak suara mereka bisa dipergunakan di TPS yang ada di Desa Pudun Jae. "Kami tidak terima, dan hak suara kami harus dipergunakan," kata salah seorang warga di lokasi Pilkades di Desa Pudun Jae.


Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru