Kapolri: Ada Peluang Buarada E Kembali Jadi Anggota Polri

Istimewa
Bharada E
bulat.co.id -Nasib Richard Eliezer (Bharada E) sebagai anggota Polri masih belum pasti usai divonis 1,5 tahun penjara dalam kasus pembunuhan berencana terhadap Brigadir J.
Akan tetapi, Eliezer belum divonis pemberhentian tidak dengan hormat (PTDH) dari kesatuan Polri melalui sidang etik. Berbeda dengan Ferdy Sambo yang sudah diberikan hukuman tersebut.
Baca Juga: Richard Elizer Divonis 1 Tahun Penjara
Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo mengatakan ada peluang bagi Eliezer untuk kembali menjadi anggota kepolisian.
"Ya peluang itu ada," ucap Listyo di Jakarta Selatan, Kamis (16/2/2023), seperti dilansir dari CNN Indonesia.
Dalam waktu dekat, sidang Komisi Kode Etik Polri (KKEP) akan digelar untuk menentukan hukuman untuk Eliezer.
Halaman :
Warning: A non-numeric value encountered in /home/u729743767/domains/bulat.co.id/public_html/theme/detail.php on line 313
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Pemberantasan Narkoba: Arahan Tegas Kapolri dalam Menyikapi Ancaman Terlarang

Kapolri Raih Tokoh Inklusif-Peduli Kelompok Rentan: Hak Rakyat Harus Diperhatikan

Wakapolri Komjen Agus Andrianto Kunker ke Dairi, Buka Kegiatan Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan

Kapolri Lantik Irjen Whisnu Hermawan Februanto Jabat Kapolda Sumut Gantikan Komjen Agung Setya Imam Effendi

Begini Cara Keluar dari WhatsApp Group Tanpa Ketahuan

Tips Mengatasi Kecanduan Gadget Pada Anak
Komentar