Kantor DPRD Batam Terbakar, Api Berasal dari Lantai 3 Gedung
Redaksi - Selasa, 15 Agustus 2023 11:30 WIB
Suasana kantor DPRD Kota Batam
Aspawi menyebutkan arsip yang terbakar tersebut merupakan arsip yang lama tersimpan di ruangan tersebut. Ia menyebutkan dugaan sementara penyebab kebakaran tersebut akibat korsleting listrik pada pendingin ruangan atau AC.
Baca Juga:
"Ruangan yang terbakar itu penyimpanan arsip-arsip lama. Dugaan sementara kita sih korsleting AC, tapi nanti pihak polisi memastikan penyebabnya," ujarnya.
Baca Juga :Kasat Narkoba Polres Karimun Dimutasi Usai Tangkap Anak Wakil Bupati
Aspawi menyebutkan kebakaran tersebut tidak mengganggu aktivitas di DPRD. Ia mengatakan dirinya saat ini telah kembali berada di kantor untuk melaksanakan aktivitas.
"Tidak mengganggu aktivitas kantor. Ini saya sudah di kantor," ujarnya. (dtc).
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Selama Menjabat Wakil Ketua DPRD Sumut, Ratusan Petani dan Masjid Dibantu Harun Mustafa
Sejumlah Awak Media Geruduk Kantor Kejari Padangsidimpuan
Bupati dan DPRD Madina Tandatangani Nota Kesepakatan KUA-PPAS APBD 2025
Ketua DPD KAI Sumut : Terkait Kasus Melibatkan EEL, Penyidik Polda Sumut Tidak Profesional
Ketua DPD KAI Sumut : Terkait Kasus Melibatkan EEL, Penyidik Polda Sumut Tidak Profesional
Ketua Komite dan Orangtua Siswa SMAN 2 Padangsidimpuan Bantah Tudingan Pungli SPP
Komentar