Tangkap Puluhan Pelaku, Polres Labuhanbatu Nyatakan Perang Terhadap Narkoba

Tagline ini bukan hanya sekadar slogan tetapi dibuktikan dengan langkah tegas dalam pemberantasan narkotika di seluruh wilayah Sumut.
Polres Labuhanbatu yang dipimpin oleh Kapolres Labuhanbatu, AKBP James Hutajulu juga secara tegas telah menyatakan komitmennya untuk pemberantasan narkoba di wilayah Kabupaten Labuhanbatu dan Labuhanbatu Utara.
Baca Juga:
Baca Juga :Labuhanbatu Sambut Positif Transisi PAUD ke SD">Bupati Labuhanbatu Sambut Positif Transisi PAUD ke SD
Hal ini terlihat dengan didirikannya 13 Kampung Bebas dari Narkoba (KBN) oleh Polres Labuhanbatu, yang lokasinya dipilih berdasarkan jumlah kasus narkoba yang terjadi sebagai upaya massive dalam melibatkan peran serta masyarakat untuk memberantas narkoba," ungkap James pada rilis tertulis, Minggu (17/09/23) sore.
Selain itu, dalam kurun waktu 1 minggu terakhir, pemberantasan narkoba begitu gencar dilakukan. Berdasarkan data bahwa terdapat 31 kasus pengungkapan narkoba dengan 38 tersangka yang berhasil diringkus oleh Polres Labuhanbatu dan jajaran.
"Dalam 5 hari berhasil ditangkap 38 tersangka pengedar dan bandar dengan barang bukti sabu seberat 213,23 gram, ganja 38,04 gram, 32 Unit Handphone, uang tunai senilai Rp. 11.459.000 serta timbangan elektrik dan bong," lanjut James.
Warning: A non-numeric value encountered in /home/u729743767/domains/bulat.co.id/public_html/theme/detail.php on line 313

Pria Terduga Pelaku Pencabulan 4 Anak Dibawah Umur Sejenis Ditangkap Polisi

Kapolres Tapsel Laksanakan Giat Save Investasi di PT PIS, Dukung Program Asta Cita Presiden

Unit Intel Kodim 0209/Labuhanbatu Tangkap Pengedar Narkoba, Petugas Amankan 2 Gram Sabu

Diberhentikan Dengan Alasan Yang Tidak Jelas dan Gaji Tidak Dibayarkan, 5 Honorer Layangkan Surat Audiensi ke DPRD Labuhanbatu

Bupati Labuhanbatu Buka Carnaval di Eks Pasar Baru Rantauprapat Tuai Respons Warganet
