Hujan Meteor Eta Aquarid Diprediksi Terjadi Tanggal 6 Mei 2023
Hendra Mulya - Rabu, 03 Mei 2023 13:45 WIB
bulat.co.id -Hujan meteor Eta Aquarid diperkirakan akan terjadi pada Sabtu (6/5/23). Menurut Lembaga Antariksa dan Penerbangan Nasional (LAPAN), hujan meteor merupakan meteor yang jatuh dan melewati permukaan bumi dalam jumlah yang banyak.
Jika dilihat oleh manusia, peristiwa itu akan terlihat seperti hujan yang turun. Hujan meteor seperti kilatan cahaya yang memanjang dan bergerak cepat.
Baca Juga:
Salah satu jenisnya adalah hujan meteor Eta Aquarid. Berikut pengertian dan proses terjadinya hujan meteor Eta Aquarid.
Halaman :
Warning: A non-numeric value encountered in /home/u729743767/domains/bulat.co.id/public_html/theme/detail.php on line 313
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Komentar