Lagu Legendaris Widuri yang Dibawakan Bob Tutupoli, Terinspirasi dari Pantai Widuri Pemalang
Lagu Legendaris Widuri yang Dibawakan Bob Tutupoli, Terinspirasi dari Pantai Widuri Pemalang

Foto: bulat.co.id/Ragil Surono
Lagu Legendaris Widuri yang Dibawakan Bob Tutupoli, Terinspirasi dari Pantai Widuri Pemalang
bulat.co.id -Sebuah pantai di Pemalang berhasil diabadikan dalam sebuah nyanyian lagu yang dipopulerkan oleh penyanyi legendaris Bob Tutupoli, menjadi sebuah lagu yang sangat Hits pada era 1977 hingga sekarang.
Akses ke pantai Widuri sangat lah mudah untuk di jangkau, dari alun-alun Pemalang, lurus ke utara menuju jalur pantai Widuri. Jalan ini dibuat oleh Patih Sampun, yang menjabat Patih di Kadipaten Pemalang pada masa lalu.
Pantai Widuri terletak di Desa Widuri, Kecamatan Pemalang. Oleh masyarakat setempat Widuri disebut sebagai 'tllincing' merupakan pantai yang terletak di pesisir Utara pulau Jawa. Diapit oleh tiga desa, yaitu Danasari, Sugihwaras dan Kelurahan Pelutan, kecamatan Pemalang.
Seperti karakter pantai Utara pulau Jawa, pantai Widuri tidak berombak terlalu besar seperti pantai Selatan, hanya sedikit mengkwatirkan ketika musim baratan (seperti saat ini.red). Sepanjang kita memandang bentangan pantai Widuri berjejer pohon cemara bagai pagar alam berwarna hijau menghiasi pinggiran pantai yang membawa Bob Tutupoly seorang legendaris lagu nostalgia Indonesia, menjadi terkenal, karena pantai Widuri.
Lagu widuri sendiri diciptakan oleh Slamet Andriadie pada tahun 1972. Andriadie bekerja di perusahaan rekanan remaco pada saat itu antara tahun 1969- 1971.
Halaman :
Warning: A non-numeric value encountered in /home/u729743767/domains/bulat.co.id/public_html/theme/detail.php on line 313
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Kapoldasu Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto SIK MH Dukung Kinerja Bank Sumut

Antisipasi Bencana Gempa Bumi, Rutan Pemalang Gelar Simulasi Penyelamatan

Anak -anak di Pemalang Manfaatkan Daun Pisang Untuk Payung Saat Hujan Tiba

Optimis Dapat Mendulang Suara 70 Persen Pada Pilkada, Ratusan Kader PKS Turun Ke Jalan

Dibawah Guyuran Hujan, Program Jumat Berkah Rizal Bawazier Tetap Dilaksanakan

Mobil Kru TV One Dihantam Truk Box ,3 Wartawan Meninggal 2 Luka -luka
Komentar