Ketua DPRD Madina Berang Ketika Tahu Harga Beras Bantuan Naik di Madina
Reza - Jumat, 22 September 2023 12:30 WIB

Ketua DPRD Kabupaten Mandailing Natal, Erwin Efendi Lubis
Menurut Erwin, Badan Pangan Nasional bekerjasama dengan Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Mandailing Natal menggelar Operasi Pasar Murah yang dilaksanakan di Pasar Lama.
Baca Juga:
- Mantan Plt. Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar Mewariskan Masalah, Pengangkatan 2 Pejabat Tabrak Perpres dan Pertek BKN
- Ketua KUB Mekar Bantah Tudingan Telah Memindah Tangankan Kapal Bantuan yang Diterima Kelompoknya
- PN Mandailing Natal Gelar Kampaye Publik "No Gratifikasi, No Korupsi, No Pungli"
Sukri salah satu pembeli berharap agar harga beras bantuan Pemerintah ini dapat diturunkan lagi, karena tidak jauh beda dari harga beras di pasaran yang saat ini dikisaran harga Rp. 15.000 per Kilogramnya.
Baca Juga :Tiga Komplotan Kurir Ganja Dibekuk Personel Satres Narkoba Polres Tapsel
Untuk diketahui, harga beras premium SPHP yang dijual di Operasi Pasar Murah tersebut dengan harga Rp. 57.000 per lima kilogramnya, dan untuk satu orang hanya bisa mendapatkan 10 Kilogram beras saja.
Sebelumnya harga beras premium SPHP ini dikisaran Rp. 49.500 per lima Kilogramnya, dan satu orang bisa mendapatkan 20 Kilogram beras.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

Mantan Plt. Bupati Labuhanbatu Ellya Rosa Siregar Mewariskan Masalah, Pengangkatan 2 Pejabat Tabrak Perpres dan Pertek BKN

Ketua KUB Mekar Bantah Tudingan Telah Memindah Tangankan Kapal Bantuan yang Diterima Kelompoknya

PN Mandailing Natal Gelar Kampaye Publik "No Gratifikasi, No Korupsi, No Pungli"

Syahlan Siregar Ungkap Cara Percepatan Aspirasi Rakyat Sergai Cepat Terealisasi

Ketua Fraksi Gerindra DPRD Sergai Datangi Unit PPA Sat Reskrim Pertanyakan Dugaan Kasus Persetubuhan Terhadap Anak

Ketua KONI Sergai soroti Kontroversi Wasit dan Panitia Turnamen Inalum 2025
Komentar