Bocah Korban Pohon Pinus Tumbang di Sipirok akan Dirawat di Medan
Suhut Gultom - Minggu, 26 Mei 2024 08:34 WIB
Bocah Korban Pohon Pinus Tumbang di Sipirok akan Dirawat di Medan
Diketahui dimana sebelumnya di akibatkan angin kencang, sebuah pohon pinus di Desa Situmba, Kecamatan Sipirok, Tapsel, tumbang dan menimpa sebuah rumah, Selasa lalu.
Tiga orang menjadi korban pada peristiwa kejadian malam hari tersebut.
Baca Juga:
Diantaranya Erni Sahwani Siregar (26) korban meninggal, suaminya Akhir Harahap (30) mengalami patah tulang kini dirawat di RSUD Sipirok.
Sedangkan Muhammad Rajab (8) anak sulung mereka (kritis), dan dibawa ke Kota Medan untuk mendapatkan perawatan intensif di salah satu rumah sakit.
Bupati Dolly ketika menjenguk Rajab korban pohon pinus tumbang di RSUD Sipirok.
Editor
: Andy Liany
Tags
Berita Terkait
Penguatan Kapasitas Anggota Pengawas TPS Jelang Minggu Tenang, Panwascam Medan Area Berikan Bimtek
Kasus Penganiayaan Jalan Ditempat, Korban Minta Agar Pelaku Secepatnya Diamankan
Kejagung Jelaskan soal Pajero Kajari Tapsel Dipakai Anak Buah: Jovi Andrea Bachtiar Terancam Pecat
Penguatan Kapasitas PTPS, Panwascam Medan Area Berikan Bimtek Kepada Pengawas TPS
Rektor Wisuda 417 Sarjana UM-Tapsel
Sukseskan Pillkada Serentak, Panwascam Medan Area Lantik 153 Anggota Pengawas di TPS
Komentar