Simpan Ganja Dalam Tas, Buruh di Sibolga Diamankan Polisi
Doddy Irwansyah - Jumat, 23 Juni 2023 13:35 WIB
Sibolga berhasil menangkap seorang buruh inisial SFS (36), dalm kasus penyalahgunaan narkotika jenis ganja di Jalan Toto Harahap, Gang Walet, Kelurahan Aek Muara Pinang
bulat.co.id -Kepolisian Resor Kota
Sibolga berhasil menangkap seorang buruh inisial SFS (36), dalm kasus
penyalahgunaan narkotika jenis ganja di Jalan Toto Harahap, Gang Walet,
Kelurahan Aek Muara Pinang, Kecamatan Sibolga Selatan, Kota Sibolga.
"Kejadian berawal
saat pelapor menerima informasi dari masyarakat bahwa ada seorang pria yang
memiliki narkotika jenis ganja di sebuah warung di Gang Walet," kata Kasi
Humas Polres Sibolga Iptu Suyatno dalam keterangan tertulis, Jumat (23/6/2023).
Baca Juga:
Baca Juga :PLN Sibolga Diminta Tertibkan Jaringan Internet Diduga Ilegal
Lanjutnya, setelah
dilakukan penggeledahan, personel menemukan narkotika jenis ganja di dalam tas
yang dipegang SFS dengan berat sekitar 5,40 gram. Tersangka mengakui barang
bukti tersebut miliknya dan diperoleh dari Belawan.
"Tersangka dan barang
bukti yang diamankan kemudian dibawa ke Satuan Narkoba Polres Sibolga untuk
proses penyidikan lebih lanjut," ungkapnya.
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Kejari Karo Serta Petinggi Hukum Di Tanah Karo Musnahkan Barang Bukti
Gagalkan Peredaran 272 Kg Ganja Asal Aceh, Polda Sumut Amankan Dua Pelaku
Agen Ketengan Sabu dan Ganja Terancam 12 Tahun Penjara
BNN Musnahkan 2 Hektare Ladang Ganja di Aceh Besar
Dua Kurir Asal Kota Padang Jemput Ganja ke Madina 154 Kg, Sandinya Lewat LP !
Edarkan Ganja, Warga Pematang Ganjang Diringkus Tim Satnarkoba Polres Sergai
Komentar