Peduli Sesama, Satres Narkoba Polres Sergai Berikan Bantuan Kepada Korban Kebakaran
Yusnar - Minggu, 25 Februari 2024 09:00 WIB

istimewa
Sat Narkoba Polres Sergai Berikan Bantuan untuk Korban Kebakaran Sat Narkoba Polres Serdang Bedagai (Sergai) peduli korban kebakaran dengan memberika
bulat.co.id - Bantuan paket sembako kepada pasangan suami istri yakni Sahrul (46) dan Dewi (47), Sabtu (24/2) sore.Bantuan ini diserahkan Kasat Narkoba Polres Sergai AKP Iwan Hermawan diwakili Kanit II IPTU Tri Pranata Purba dan personel.
Rumah korban mengalami
kebakaran di Dusun I Desa Bogak Besar, Kecamatan Teluk Mengkudu, Kabupaten Serdang Bedagai, Jumat (24/2/2024) malam, sekitar pukul 20.55 WIB dengan meludeskan bangunan dan harta benda didalamnya.
merupakan program Kapolres Sergai AKBP Oxy Yudha Pratesta yakni Reaktif, Empati, Supel, Profesional dan Sahaja (me-Respons).
"Bantuan ini juga bentuk kepedulian dan bukti hadirnya kepolisian ditengah-tengah masyarakat apalagi dalam situasi sulit mengalami musibah,"ujarnya.
Sementara itu, korban kebakaran Sahrul mengucapkan terima kasih kepada Kapolres Sergai telah memberikan bantuan kepada kami berupa paket sembako.
Baca Juga:Kasat Narkoba Polres Sergai AKP Iwan Hermawan kepada wartawan menyampaikan kegiatan bakti sosial ini dengan memberikan bantuan kepada korban kebakaran
Editor
: Andy Liany
Tags
Berita Terkait

Kapolres Berikan Penghargaan kepada Jajaran Sat Narkoba Polres Sergai

Klarifikasi atas Tuduhan Kriminalisasi: Penegakan Hukum Harus Berdasarkan Fakta!

ADPI Sumut Apresiasi Polres Sergai Gerak Cepat Tindaklanjuti Laporan Masyarakat

Kapolres AKBP Jhon Sitepu Bagikan Takjil Berbuka Puasa ke Pengguna Jalan

Polres Sergai Jaga Kamtibmas Ramadhan

Jelang Ramadhan, Polres Sergai dan Pemkab Sergai Sidak Pasar Rakyat Sei Rampah
Komentar