Sikap Politik Jokowi Dinilai Belum Sepenuhnya Ke Ganjar
Presiden Jokowi bersama Ganjar dalam sebah kesempatan
bulat.co.id -JAKARTA | Hingga saat ini sikap politik Jokowi pada pemilihan presiden 2024 dinilai belum sepenuhnya kepada Ganjar. Hal itu disampaikan Direktur Eksekutif Parameter Politik Indonesia Adi Prayitno.
Bahkan dia menyebutkan, dukungan Presiden Joko Widodo pada Pemilihan Presiden 2024 mengarah kepada Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto.
Baca Juga:
Baca Juga :Jelang Pemilu, SOKSI Binjai Unggulkan Mangihut Sinaga
"Sikap politik
Jokowi belum sepenuhnya kepada Ganjar Pranowo karena apa pun pada saat yang
bersamaan pendukung Prabowo Subianto dan Gerindra mengklaim pilihan politik
Jokowi pada 2024 mengarah kepada Prabowo," katanya.
Selain itu, dia juga mengatakan, bahwa kedekatan Jokowi dan Prabowo memengaruhi
elektabilitas Prabowo Subianto sebagai capres yang cenderung meningkat.
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Polres Madina Jalankan Program Ketahanan Pangan Presiden Prabowo
Polres Madina Jalankan Program Ketahanan Pangan Presiden Prabowo
Pemberantasan Narkoba: Arahan Tegas Kapolri dalam Menyikapi Ancaman Terlarang
BEM FISIP Unair Dibekukan Gegara Karangan Bunga Prabowo-Gibran
Ketua DPD PKS Pemalang, Berharap Bangsa Indonesia Akan Mencapai Kemakmuran
Kapoldasu dan Kajatisu Diminta Periksa Anggota yang Bekingi Proyek Pipa SPAM Medan
Komentar