Sejumlah Nama Calon Bawaslu Labuhanbatu Pernah Tersandung Masalah : Pansel Harus Cermat

Redaksi - Sabtu, 15 Juli 2023 15:22 WIB
Sejumlah Nama Calon Bawaslu Labuhanbatu Pernah Tersandung Masalah : Pansel Harus Cermat
Istimewa
bulat.co.id -LABUHANBATU | Tim seleksi anggota Bawaslu zona III (Pansel), yang antaralain wilayah Kabupaten Labuhanbatu, telah mengumumkan nama-nama kandidat yang lulus hasil tes tertulis dan psikologi untuk anggota Bawaslu Labuhanbatu.

Namun, dari sederetan nama yang lulus seleksi untuk anggota Bawaslu Kabupaten Labuhanbatu, ada sejumlah nama yang pernah tersandung masalah saat penyelenggaraan Pemilu beberapa waktu lalu di Labuhanbatu.

Advertisement
Baca Juga :Kebakaran Hebat di Riau, 11 Rmah Ludes dan 3 Warga Dilaporkan Tewas

Bahkan, sejumlah nama yang pernah menjadi penyelenggara Pemilu di Labuhanbatu, salah satunya Wahyudi, pernah menjalani pemeriksaan di Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP).

Baca Juga:

Dengan lulusnya sejumlah nama yang kinerjanya di soal oleh (MK) Mahkamah Konstitusi RI, tentu menunjukkan kinerja Pansel yang tidak baik.

Baca Juga :Selundupkan Pil Koplo di Celana Dalam, Istri Napi di Lapas Kediri Diamankan Petugas

Bahkan, seorang masyarakat bernama Yarham Dalimunthe SH membuat surat terbuka atas kekecewaananya terhadap panitia seleksi yang meluluskan sejumlah nama yang pernah tersandung masalah Pemilu, salah satunya Wahyudi, KPU Labuhanbatu.

Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru