Sandiaga Uno Akui Jalin Chemistry Baik dengan Ganjar, Siap Jadi Cawapres

Internet
Sandiaga Uno
bulat.co.id -JAKARTA | Sandiaga Uno mengaku telah menjalin chemistry yang baik dengan Ganjar. Bahkan, Sandiaga baru saja bertemu dengan Ganjar dalampodcastbersama Kaesang Pangarep.
"Kemarin ketemu di podcast-nya Mas Kaesang dan chemistry kita, ya paling tidak dari saya ya, saya merasa chemistry kita sudah terjalin lama dengan baik, tetapi tentunya prerogatif dari pemilihan itu ada di pimpinan-pimpinan partai politik," pungkas Sandi.
Baca Juga:
Baca Juga :Masa Perbaikan, 544 Bacaleg Aceh Ikuti Uji Baca Al-Qur'an
Bahkan, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) inimengaku siap mendampingi bakal calon presiden PDIPGanjar Pranowodi Pilpres 2024.
Sandiaga yang kini menjadi politikus PPP menegaskan akan selalu siap menjadi bakal cawapres mendampingi Ganjar. Namun, ia juga siap dengan segala kemungkinan yang bakal terjadi.
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Sandiaga Dukung Bobby Nasution, Ini Kata Gerindra

Surya Paloh Beri Komentar Keputusan MK Hari Ini, Begini Katanya

Sidang Putusan Pilpres 2024: MK Tolak Seluruh Gugatan Anies-Muhaimin dan Ganjar-Mahfud MD

Catat! Jadwal Pengumuman Putusan Sidang Sengketa Pilpres 2024

Bagi-bagi Barang ke Warga Setiap Kunker, Darimana Sumber Dana Jokowi

KPU Tetapkan Hasil Pilpres 2024, Prabowo-Gibran Menang!
Komentar