Heboh, Monyet di Wippas Pemalang Pandai Berselfi Ria 

- Minggu, 21 Mei 2023 21:30 WIB
Heboh, Monyet di Wippas Pemalang Pandai Berselfi Ria 
Istimewa

bulat.co.id -Bicara Monyet mampu berselfi ria, tidak hanya ada di monkey forest di pulau Dewata Bali, di destinasi Wisata Pangeran Purbaya Surajaya atau lebih akrab di sebut Wippas, yang berlokasi di Desa Surajaya, Kecamatan/ Kabupaten Pemalang Jawa Tengah pun tak kalah cerdiknya.

Advertisement

Seperti sebuah poto yang di unggah dalam akun Facebook @jingga_resah Wippas Desa Surajaya, Pemalang.

Baca Juga:

@wippas_surajajaya, menunjukan seekor Monyet penghuni destinasi hutan wisata Surajaya, sedang menikmati selfi bersama seorang pengunjung, Minggu (21/5/2023).

Nampak terlihat seorang pengunjung tersebut tidak takut ketika berswapoto dengan Monyet ekor panjang, penghuni Wippas.


Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru