Warga Binaan dan Petugas Rutan Pemalang Laksanakan Upacara Hari Pancasila
bulat.co.id -Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB dan Petugas Rutan Pemalang melaksanakan upacara peringatan Hari Lahir Pancasila pada Kamis (01/06/23).
Upacara dilaksanakan di Lapangan Blok Aman dengan perwira upacara Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan, Cendy dan Inspektur upacara Kepala Rutan Pemalang, Sumaryo.
Baca Juga:
Dengan berpakaian adat, petugas Rutan Pemalang mengikuti serangkaian upacara yang mengusung tema "Gotong Royong Membangun Peradaban dan Pertumbuhan Global" secara hidmat.
Penetapan 1 Juni sebagai hari lahir Pancasila sekaligus hari libur Nasional tertuang dalam Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 24 Tahun 2016.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Antisipasi Bencana Gempa Bumi, Rutan Pemalang Gelar Simulasi Penyelamatan
Anak -anak di Pemalang Manfaatkan Daun Pisang Untuk Payung Saat Hujan Tiba
Optimis Dapat Mendulang Suara 70 Persen Pada Pilkada, Ratusan Kader PKS Turun Ke Jalan
Dibawah Guyuran Hujan, Program Jumat Berkah Rizal Bawazier Tetap Dilaksanakan
Mobil Kru TV One Dihantam Truk Box ,3 Wartawan Meninggal 2 Luka -luka
Heboh... Tinggalkan Pelajaran Puluhan Pelajar di Pemalang, Ramai - ramai Bolos Sekolah
Komentar