Madina Diguncang Gempa Magnitudo 4,6
Redaksi - Rabu, 21 Juni 2023 15:00 WIB

internet
ilustrasi gempa
bulat.co.id - Kabupaten Mandailing Natal atau Madina, baru saja dilaporkan diguncang gempa bumi dengan kekuatan magnitudo (M) 4,6, Rabu (21/6) sekitra pukul 14:10 WIB.
Baca Juga:
Berdasarkan keterangan resmi BMKG, pusat
gempa berada di 22 kilometer barat daya Kabupaten Mandailing Natal. "Info
Gempa Mag: 4,6 21-Jun-23," tulis BMKG dalam keterangannya.
Dalam laporan BMKG, pusat gempa berada di 0.67 Lintang Utara (LU), 99.53 Bujur
Timur (BT). 22 kilometer barat daya Madina, Sumut."Kedalaman 123 Km,"
jelasnya.
Belum ada keterangan lebih lajut terkait gepa bumi ini. Sehingga belum
diketahui dampak dari bencana alam terebut. (dhan/dtk)
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Jika Akan Difungsikan, Pedagang Minta Fasilitas Pasar Ex Bioskop Tapanuli Diperbaiki

Status Kota Padang Sidempuan Ditetapkan Darurat Bencana Banjir dan Tanah Longsor

PN Mandailing Natal Gelar Kampaye Publik "No Gratifikasi, No Korupsi, No Pungli"

Kepala Kejaksaan Negeri Mandailing Natal Melantik 3 Pejabat Eselon IV pada Kejaksaan Negeri Mandailing Natal

Diduga Lakukan Penipuan Dan Penggelapan, Warga Hutanamale PSM Dilaporkan Ke Polres Madina

Cuaca Ekstrem di Akhir Tahun 2024, BMKG Waspadai Potensi Bencana
Komentar