Pemindahan ASN ke IKN Nusantara Ditargetkan Di 2024
Redaksi - Senin, 12 Juni 2023 08:00 WIB
Ilustrasi
bulat.co.id - Pemindahan ASN kementerian dan lembaga ke IKN Nusantara ditargetkan mulai berlangsung pada 2024.
Berdasarkan data yang dihimpun, Selasa (13/6/2023), kemudahan pemindahan ASN ke IKN Nusantara sudah disampaikan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) kepada Presiden RI, Joko Widodo.
"Terkait SDM simulasi IKN sudah selesai dan kemarin kami ke lokasi IKN melihat persiapan rencana transfer ASN ke IKN," kata Menpan RB Azwar Anas sesuai keterangan yang diterima.
Baca Juga :Kasus DBD di Indonesia Capai 143.000, Angka Ini Terus Meningkat
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Akong Pertanyakan Hak Guru dan ASN yang Tak Gajian
Es Dawet Jabung Jadi Inovasi Unggulan Imigrasi Ponorogo Saat Verlap TPN KemenPAN-RB
Kapoldasu dan Kajatisu Diminta Periksa Anggota yang Bekingi Proyek Pipa SPAM Medan
Pj Gubernur Sumut Tegaskan ASN Wajib Netral di Pilkada 2024
Bawaslu Ingatkan ASN Di Karo Untuk Netral Pilkada
Pjs. Bupati Sergai Sidak Disiplin ASN Kantor Camat Perbaungan
Komentar