Pesawat Latih Jatuh di Ciwidey Bandung, Kobaran Api Terlihat Membumbung
Redaksi - Minggu, 28 Mei 2023 16:33 WIB

Istimewa
Kapolresta Bandung, Kombes Kusworo Wibowo sebelumnya telah membenarkan informasi jatuhnya pesawat latih itu. Pihaknya sedang meluncur ke TKP.
"Betul, saya meluncur ke Ciwidey," kata Kusworo via sambungan telepon dilansir dari detikJabar, Minggu (28/5/23).
Belum diketahui apakah ada korban jiwa dalam kejadian ini. Demikian juga dengan jumlah korban yang terluka dalam kejadian itu sampai saat ini belum diketahui.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

Komplotan Penculik Wanita di Bandung Ditangkap

Pura-pura Terlindas, Pak Ogah Ini Ternyata Minta 'Uang Damai'

Pelatih Tim Sepakbola Putri Sumatera Utara Mengakui Keunggulan Tim Jawa Barat di PON XXI Aceh-Sumut 2024

Mahasiswa UPI Tewas Tertabrak Kereta Api di Cimekar

Panglima TNI Berikan Pengarahan Kepada Para Komandan Satuan Jajaran TNI

Rahul Pinem Atlet MMA Nekat Lompat dari Apartemen, Miris! Begini Kondisinya
Komentar