Pegang Teguh Syariat, Ini Kewajiban Bacaleg di Aceh Yang Harus Dipenuhi
Redaksi - Sabtu, 13 Mei 2023 09:00 WIB

Internet
Ketua KIP Aceh, Samsul Bahri mengatakan, tes baca Al-Quran tidak diatur dalam tahapan KPU namun tertuang dalam tahapan yang dibuat KIP Aceh.
Rencananya tes baca Alquran akan digelar pada 7 Juni mendatang.
"Khusus di Aceh salah satu syaratnya harus lulus ngaji bagi yang beragama Islam. Jadi syaratnya itu dia mampu baca Alquran dan rencananya akan diuji pada 7 Juni mendatang," kata Samsul di Kantor KIP Aceh beberapa waktu lalu.
Samsul menjelaskan, penguji tes baca Al-Quran akan diminta dari Kemenag hingga Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU). Nama penguji yang diusulkan lembaga tersebut akan diseleksi terlebih dulu sebelum menguji Bacaleg.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

Ketua PSI Vera Pasaribu Hadiri Buka Puasa Bersama DPC PPP Sergai

PSI Serdang Bedagai Mengajak Masyarakat Bergabung ke Partai Super Terbuka

Terkait Sengketa Pilkada Madina, Salman Alfarisi Simanjuntak: "Membela Klien Boleh, Membabi Buta Jangan"

Bawaslu Karo Nyatakan Pilkada 2024 Sukses

Surya Wahyu Danil : Masyarakat Madina Harus Hormati Proses MK

ON MA Resmi Daftarkan Gugatan Perselisihan Pilkada Madina ke MK
Komentar