Update, Kronologis Kebakaran Depo Pertamina Plumpang dan Tewas 13 Orang

Istimewa
Depo Pertamina Plumpang di Koja, Jakarta Utara, terbakar Jumat (3/3/2023).
Baca Juga:
22.37 WIB
- Pemadam kebakaran berhasil melokalisir kebakaran
23.12 WIB
- Proses pendinginan lokasi kebakaran
00.00 WIB
- Api padam, baik di Depo Pertamina Plumpang maupun di permukiman warga sekitar.
"Api sudah padam, proses pendinginan, sudah kita bisa kuasai. Sudah kondusif wilayah TKP," kata Kepala Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) DKI, Satriadi Gunawan, kepada detikcom.
- Lalu lintas Jl Plumpang, Koja, Jakarta Utara, dan sekitar lokasi kebakaran menjadi macet.
- Jl Koramil ditutup karena menjadi jalur evakuasi korban kebakaran
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Puskesmas Perbaungan Berikan Bantuan Kepada Korban Kebakaran

Polres Tebing Tinggi Selidiki Penyebab Kebakaran Rumah di Sri Padang

BRI Serahkan Bantuan Korban Kebakaran Tambangan Demi Ringankan Beban

Rumah Warga Sei Bamban Kebakaran, Polsek Firdaus Respon Cepat Turun ke TKP

Pajak Singa Kabanjahe Kebakaran

Polsek Payung Masih Mengusut Kebakaran Rumah
Komentar