Cerita Pengantin yang Gagal Gelar Resepsi Pernikahan Gegara Kampungnya Kebanjiran
Hendra Mulya - Sabtu, 15 Juli 2023 21:43 WIB
Kalaksa BPBD Agam, Bambang Warsito pada Jumat dini hari menyampaikan banjir dan longsor melanda enam jorong di Nagari Tanjung Sani.
Baca Juga:
Baca Juga :Dua Kapal BBM Tujuan Mentawai Terdampar di Pantai Padang Gegara Terseret Ombak
Jorong-jorong itu yakni Jorong Pandan, Sigiran, Sungai Tampang, Pantas, Batunanggai dan Galapuang.
"Di Jorong Sigiran, Pantas dan Batunanggai berdasarkan data sementara ditemukan sejumlah rumah warga yang rusak berat," sebutnya.
Di Jorong Pantas sebutnya, terdapat tiga titik longsor yakni di Jembatan Kuning, Bandar Kantor Nagari dan Sarojo. Dua warga Jorong Pantas dilaporkan hilang.
"Beberapa rumah rusak berat. Dua warga belum ditemukan sampai saat ini," katanya.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Kapolres Tanah Karo Salurkan Bantuan Kapoldasu, Kepada Korban Terdampak Bencana Alam
Banjir Bandang Disertai Tanah Longsor Landa Desa Ketawaren Di Karo
Banjir ROB Sapu Wilayah Bagan Kuala, Puluhan Rumah Warga dan Objek Wisata Terendam Pasir
6 Pelajar Terseret Ombak di Pantai Padang, 5 Selamat, 1 Hilang
Personel Polres Binjai Gotong Royong Bersihkan Sampah Akibat Banjir
Jasad Pria Membusuk Ditemukan Tergantung di Pohon Beringin
Komentar