Diduga Dibakar Api Cemburu, Seorang Pria Bacok Suami Mantan Istrinya Hingga Kritis
Redaksi - Jumat, 12 Mei 2023 08:45 WIB

Ilustrasi
"Setelah itu saya masuk lah ke rumahnya, udah banyak darah yang berceceran. Terus saya lihat korban berada di dapur dengan kondisi tergeletak dan bersimbah darah karena banyak luka bacok," kata Mila, Jumat (12/5/2023).
Diceritakan Mila, korban merupakan suami ke dua wanita bernama Yola. Saat itu korban dan Yola sedang berada di lokasi kejadian, yakni rumah Santi yang merupakan sepupunya. Sebab Yola berencana akan tinggal di wilayah itu.
Sebelum kejadian, korban sedang duduk di teras rumah Santi. Tiba-tiba suami pertama Yola datang dan langsung menyerang korban dengan membabibuta menggunakan sebilah parang.
Korban sempat berlari ke kamar mandi untuk menyelamatkan diri. Namun pelaku berhasil merusak pintu dan membacok korban hingga kritis. Puas menjalankan aksinya, pelaku kemudian lari meninggalkan lokasi.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

Klarifikasi atas Tuduhan Kriminalisasi: Penegakan Hukum Harus Berdasarkan Fakta!

Ridwan Rangkuti : Terimakasih Bawaslu Madina

Dua Dugaan Pelanggaran Edi Weng Telah Dilaporkan ke Bawaslu

Mahasiswa Fakultas Hukum UNSAM Praktek Peradilan Semu

Ciptakan Tata Kelola Kearsipan Yang Baik, Kemenkumham Jateng Musnahkan Fisik Arsip dan Sosialisasikan Permenkumham Tata Naskah Dinas

Diskotik Kripton Buka 24 Jam dan Disinyalir Jual Narkoba ! Maruhal Lumbang Gaol SH : Kenapa Belum Ditutup dan Dirazia Juga ? Ada Apa ?
Komentar