Bobby Nasution Copot Dirut PUD Pembangunan Medan
Hendra Mulya - Selasa, 09 Mei 2023 10:12 WIB

Internet
bulat.co.id -Wali Kota Medan, Bobby Nasution mencopot Direktur Utama (Dirut) PUD Pembangunan Kota Medan, Gerald Partogi Siahaan.
Hingga saat ini, belum diketahui apa penyebab Gerald dicopot dari jabatannya oleh orang nomor satu di Pemko Medan ini.
Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kadis-Kominfo) Kota Medan, Arrahmaan Pane membenarkan kabar pencopotan Dirut PUD Pembangunan Kota Medan, Gerald.
"Kabar yang beredar dan kami dengar memang begitu, dia (Gerald_red) dicopot dari jabatannya oleh walikota Medan," ujarnya, Selasa (9/5/23).
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

Satu Unit Rumah Warga Desa Sigalapang Julu Madina Terbakar

Pria Warga Padang Lawas Ditemukan Meninggal di Indekos Sibolga

Ini Penjelasan Bid Propam Polda Riau Terkait Curhatan Bripka Andry, Beberkan Setor Uang Keatasan

Jasad Wanita Tua di Sibolga Ditemukan Membusuk

Fakta Viralnya Video Oknum TNI Pukul Anggota Ormas di Medan

Satu Rumah di Labuhanbatu Ludes Terbakar
Komentar