Bakar Bantal dan Kursi Ayahnya, MIR Diamankan Polisi

- Sabtu, 11 Februari 2023 23:18 WIB
Bakar Bantal dan Kursi Ayahnya, MIR Diamankan Polisi
Istimewa
MIR

bulat.co.id - MIR (25), warga Jalan Sehat, Kelurahan Sunggal, Kecamatan Medan Sunggal, diamankan Mapolsek Medan Sunggal, Sabtu (11/02/2023) karena membakar kursi dan bantal milik ayahnya.

Advertisement

Baca Juga:

Kapolsek Medan Sunggal, Kompol Chandra Yudha Pranata membenarkan kabar tersebut. "Pelaku merupakan anak korban dan dan pelaku nekad membakar bantal dan kursi milik ayahnya sendiri," kata Chandra Yudha Pranata.

Baca Juga: Medan Timur Tingkatkan Patroli di Jalan Cemara">Knalpot Blong Buat Resah, Polsek Medan Timur Tingkatkan Patroli di Jalan Cemara

Chandra Yudha Pranata menuturkan, kejadian berawal dari pengaduan masyarakat (Dumas) pada hari Kamis (09/02/2023) lalu. Menerima Dumas tersebut, masih kata Chandra Yudha Pranata, personel Unit Reskrim bersama dengan personil Bhabinkamtibmas langsung turun ke lokasi kejadian. Saat dilokasi, personel melihat anak korban terlihat sedang membakar bantal dan kursi milik ayahnya.

Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru