Jaksa Masuk Kampus UMI Medan, Sosialisasikan Dampak Media Sosial Dan Sanksi Hukumnya

Jaksa Masuk Kampus UMI Medan, Sosialisasikan Dampak Media Sosial Dan Sanksi Hukumnya
- Kamis, 19 Januari 2023 18:01 WIB
Jaksa Masuk Kampus UMI Medan, Sosialisasikan Dampak Media Sosial Dan Sanksi Hukumnya
Foto: Istimewa
Kejatisu sosialisasikan Dampak Media Sosial Dan Sanksi Hukumnya
Baca juga: Jaksa Daring Kejati Sumut, Mei Abeto: RJ Menciptakan Kedamaian dan Harmoni dalam Masyarakat

"Lebih baik tidak mencoba sama sekali daripada nantinya terkena hukuman, memakai, mengedarkan dan menjadi bandar berbeda hukumannya. Yang pasti, adik-adik mahasiswa jangan pernah mencoba narkoba," tandasnya.

Pada sesi tanya-jawab, beberapa mahasiswa dan dosen menyampaikan pertanyaan dan dijawab secara bergantian oleh Kasi Penkum Yos A Tarigan dan Lamria Sianturi. Kepada mahasiswa dan dosen yang bertanya diberikan hadiah flashdisk.

Di akhir kegiatan Rektor UMI Medan Humuntal Rumapea memberikan cenderamata kepada Kasi Penkum dan sebaliknya Kasi Penkum juga memberikan cenderamata kepada Rektor UMI Medan.

Advertisement
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru