Maraknya Tawuran Antar Pelajar di Medan, Irna Minauli: Tindak Kejahatan Serius
Tawuran pelajar merupakan tindak kejahatan serius
Psikolog Irna Minauli
bulat.co.id -Belakangan ini dengan sering terjadinya tawuran antar pelajar dan kekerasan hingga mengakibatkan luka maupun kematian, Psikolog asal Kota Medan, Irna Minauli memandang, hal tersebut sudah termasuk dalam tindakan kejahatan serius.
"Perilaku remaja yang terlibat tawuran, geng motor dan pembegalan sudah termasuk dalam tindak kejahatan yang serius. Jika tidak ditangani dengan baik, dapat berkelanjutan dengan perilaku kejahatan hingga usia dewasa," terangnya, Kamis (1/12/2022).
Ia menuturkan, biasanya bentuk kenakalan pelajar yang dianggap normal adalah seperti bolos atau kabur dari sekolah, menyontek, kabur dari rumah, mencuri hingga yang terburuk penggunaan narkoba.
Editor
:
Tags
Berita Terkait
6 Pelajar Terseret Ombak di Pantai Padang, 5 Selamat, 1 Hilang
LPKA Medan: Pendampingan Psikolog Pastikan Psikis Anak Binaan Sehat
Rahmat Affandy : Mari Membuka Tabir Persoalan PPPK Tahun 2023 di Mandailing Natal
Bupati Sergai Sebut "IPA" Berperan Strategis Bentuk Generasi Religius
Komnas PA Minta Polisi Transparan Ungkap Kasus Penembakan Pelajar Hingga Tewas di Sergai
Video Mesumnya Beredar, Siswi SMP di Brebes Dikeluarkan dari Sekolah
Komentar