Batu Bara Juara Umum Jambore Dasawisma 2023

- Rabu, 23 Agustus 2023 10:18 WIB
Batu Bara Juara Umum Jambore Dasawisma 2023
Istimewa
Ketua TP PKK Sumut, Nawal Lubis, saat menyerahkan trophy kepada pemenang lomba Jambore Dasawisma 2023


Advertisement

Pada perlombaan penyuluhan stunting Kabupaten Labuhanbatu berhasil sebagai juara pertama, disusul Kota Padasidimpuan dan Kabupaten Deliserdang. Harapan satu pada pertandingan ini adalah Kabupaten Labura, disusul Kota Medan dan Sergai.

Baca Juga:


Lomba presentasi jatuh pada Kota Tanjungbalai sebagai juara pertama, Labusel Juara kedua dan Kota Medan juara ketiga. Untuk juara harapan pertama dipegang oleh Kabupaten Madina, disusul Labura dan Deliserdang.


Untuk lomba promosi produk, Kabupaten Batubara sebagai juara pertama, disusul Kota Tanjungbalai juara kedua dan Kota Gunungsitoli juara ketiga. Harapan satu diraih Kabupaten Sergai disusul Kabupaten Tapsel dan Kabupaten Deliserdang.


Lomba Penyuluhan kembali Kabupaten Batu Bara merebut juara pertama yang kemudian disusul Kabupeten Sergai dan Kota Gunung Sitoli. Untuk harapan pertama diraih Kabupaten Labusel dan disusul Kota Tanjung Balai dan Kabupeten Deliserdang.


Lomba baca puisi, Kabupaten Sergai berhasil menyabet juara pertama disusul Kota Gunungsitoli dan Kabupaten Palas. Untuk harapan pertama Kota Medan berhasil meraih lomba ini yang disusul Kabupeten Labuhanbatu dan Deliserdang.


Terakhir pada perlombaan parade medley, kembali Kabupaten Batubara meraih juara pertama yang disusul Kabupaten Labuhanbatu dan Kota Tanjungbalai. Harapan satu diraih Kabupaten Labusel disusul Kabupaten Palas dan Paluta.



Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru