Mayor Dedi Diberi Hukuman Disiplin Gegara Sambangi Polrestabes Medan Minta Penangguhan Tersangka
Redaksi - Kamis, 10 Agustus 2023 13:22 WIB

Istimewa
Perbuatan itu dilakukan Mayor Dedi, kata Marsda Agung Handoko, untuk mempengaruhi proses hukum keponakannya Ahmad Rosyid Hasibuan (ARH) di Polrestabes Medan.
Baca Juga:
Secara khusus dia juga menyoroti kedatangan Mayor Dedi bersama rekannya menggunakan pakaian dinas loreng. Hal itu dinilainya sebagai upaya untuk show of force atau unjuk kekuatan.
"Dari hasil penyelidikan bahwa kedatangan Mayor Dedi bersama rekan-rekannya di kantor Polrestabes Medan dengan pakaian dinas loreng pada hari Sabtu, dapat diduga dikonotasikan sebagai show of force pada penyidik Polrestabes Medan. Untuk mempengaruhi proses hukum yang berjalan," tutupnya.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

Hotel Mawatu Diduga Pagari Laut untuk Reklamasi

Akong Pertanyakan Hak Guru dan ASN yang Tak Gajian

Mengejutkan! Prabowo Tunjuk Mayor Teddy Jadi Sekretaris Kabinet

Semakin Tak Terbendung, Bobby - Surya Didukung 14 Etnis di Asahan

Irjen TNI Buka Perlombaan Cyber Strike dan Cyber Awareness Forum

Irjen TNI Buka Pelatihan BHD dan Screening Jantung Bagi Personel TNI
Komentar