Perjuangkan Nasib PPPK Guru, Massa HMI Datangi Kantor Bupati Madina
Reza - Rabu, 17 Januari 2024 12:20 WIB

bulat.co.id/reza
Massa HMI Madina Berorasi di depan Kantor Bupati Madina, Rabu (17/1/2024).
Berdasarkan pantauan, massa aksi terlihat ditemui oleh Asisten II, dr Syarifuddin Nasution.
Terlihat debat dan tanya jawab karena massa aksi ingin bertemu dengan Bupati
Madina, HM Ja'far Sukhairi Nasution.
Massa aksi lalu meminta bertemu dengan Wakil Bupati Madina, Atika Azmi Utammi Nasution. Akan tetapi jawaban Asisten II sama, Wakil Bupati sedang tidak berada di kantor, dan sedang ada acara di suatu tempat di Kota Panyabungan.
Hingga berita ini ditayangkan, massa aksi masih tetap berdialog alot dengan Asisten II.
Dan dalam orasinya massa menegaskan akan menunggu Wakil Bupati Madina sampai hadir menjumpai mereka.
Baca Juga:Sementara itu, berdasarkan informasi dari Asisten II, Bupati Madina saat ini sedang berada di luar kota.
Editor
: Andy Liany
Tags
Berita Terkait

Jika Akan Difungsikan, Pedagang Minta Fasilitas Pasar Ex Bioskop Tapanuli Diperbaiki

Ratusan Guru Gelar Aksi Unjuk Rasa di Kantor DPRD Padangsidimpuan

PN Mandailing Natal Gelar Kampaye Publik "No Gratifikasi, No Korupsi, No Pungli"

Bambang Warga Sergai Tewas, Diduga Jadi Korban Tabrak Lari

Kepala Kejaksaan Negeri Mandailing Natal Melantik 3 Pejabat Eselon IV pada Kejaksaan Negeri Mandailing Natal

Diduga Lakukan Penipuan Dan Penggelapan, Warga Hutanamale PSM Dilaporkan Ke Polres Madina
Komentar