Bapenda Madina Terima Copy Izin Tamirul Falah Pasok Material MBLB Lapas Panyabungan 

Reza - Jumat, 22 September 2023 13:27 WIB
Bapenda Madina Terima Copy Izin Tamirul Falah Pasok Material MBLB Lapas Panyabungan 
Istimewa
Kantor Bapenda Madina
Advertisement

"Untuk pasir dan tanah timbun informasinya mereka ambil dari masyarakat. Kita sudah sampaikan juga agar bisa menghitung berapa banyak pemakaian material MBLB itu, biar kami keluarkan surat ketetapannya," jelas Dedek.

Baca Juga:

Wartawan juga berusaha melakukan konfirmasi kepada pihak Kontraktor Lapas, PT. Unggul Sokoja hingga saat ini belum ada pihak kontraktor yang mau memberikan komentar ataupun perincian terkait penggunaan material MBLB untuk pembangunan Lapas Kelas II B Panyabungan.

Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru