Dermaga Lewoleba Akan Dibangun Tahun 2023

Dermaga Lewoleba Akan Dibangun Tahun 2023
- Kamis, 15 Desember 2022 21:51 WIB
Dermaga Lewoleba Akan Dibangun Tahun 2023
Foto: bulat.co.id/Ata Kiwan
Dermaga Lewoleba di Kabupaten Lembata, NTT
Baca juga: KPPN Larantuka Serahkan DIPA 2023 dan Penandatangan Pakta Integritas Satker

Pembiayaan proyek melalui skema Surat Berharga Syariah Negara (SBSN) ini merupakan kebijakan Kemenkeu, Kementerian PPN/Bappenas dan 11 kementerian dan lembaga di seluruh Indonesia.

Advertisement

Menurut Kepala Kantor Unit Penyelenggara Pelabuhan Kelas III Lewoleba, Abdul Syukur Muklis, tahun ini dan tahun depan akan ada proyek pembangunan infrastruktur dermaga dan kawasan sekitarnya di daerah Lembata, NTT.

Baca Juga:

Dia merincikan, tahun ini, Kementerian Perhubungan melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Laut menganggarkan sedikitnya Rp 5 miliar untuk membangun beberapa fasilitas pendukung di kawasan pelabuhan.

Sejumlah fasilitas pendukung itu di antaranya, pekerjaan jalan menuju peti kemas (tempat penumpukan barang), serta bangun fasilitas penerangan baik di dalam maupun di luar areal pelabuhan.

"Yang 5 miliar itu sudah cair untuk dikerjakan tahun ini," ungkapnya.

Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru