Lompat Dari Bendungan Wampu, Seorang Pria Dinyatakan Hanyut

Lompat Dari Bendungan Wampu, Seorang Pria Dinyatakan Hanyut
Hendra Mulya - Senin, 13 Februari 2023 18:15 WIB
Lompat Dari Bendungan Wampu, Seorang Pria Dinyatakan Hanyut
Foto: Istimewa
Warga memenuhi kawasan waduk bendungan Sei Wampu
Baca juga: Sesosok Mayat Wanita yang Ditemukan di Sungai Lepan Diduga Korban Penipuan

Kejadian ini berawal saat warga berekreasi di lokasi bendungan Sei Wampu dan melihat korban Suhaemi pada pukul 16.40 WIB datang melalui jalan besar ke arah bendungan.

Advertisement

Sekitar pukul 17.00 Wib, tiba-tiba korban Suhaemi berhenti di tengah bendungan dan memanjat tiang besi pembatas. Selang beberapa menit, kemudian korban melompat ke bawah dengan ketinggian sekitar 25 meter dan hanyut.

Melihat kejadian tersebut, masyarakat yang saat itu ada di lokasi bendungan berteriak untuk meminta pertolongan. Saat itu juga, ada seorang warga yang datang ke lokasi dan mengatakan kalau korban mengalami gangguan jiwa. Peristiwa ini pun langsung dilaporkan ke Kades, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Desa Pantai Gemi untuk pencarian.

Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru