Euforia Masyarakat Labuhanbatu Menyambut Pawai HUT RI

istimewa
Warga Rantaprapat berbondong melihat pawai HUT RI ke 78
bulat.co.id -LABUHANBATU |
Ribuan masyarakat Kabupaten Labuhanbatu berduyun-duyun menyaksikan pawai HUT RI
ke 78 tahun, di jalan Jendral Sudirman, Kota Rantauprapat, Labuhanbatu, Kamis
(17/8/23).
Ribuan masyarakat terlihat antusias
menunggu untuk menyaksikan kegiatan yang dilaksanakan setiap tahun dalam rangka
memeriahkan peringatan hari kemerdekaan Republik Indonesia pasca usai pandemi Covid
19.
Baca Juga:
Barisan pawai di isi oleh unsur TNI,
POLRI, ASN, Pramuka, Ormas, OKP, Siswa dari berbagai sekolah dan dimeriahkan
dengan kelompok drum band dan barongsai.
Baca Juga :Labuhanbatu Limpahkan 2 Oknum Pendidik Tersangka Cabul ke JPU">Polres Labuhanbatu Limpahkan 2 Oknum Pendidik Tersangka Cabul ke JPU
Sepanjang 1 kilometer barisan pawai
memukau para masyarakat yang antusias menyaksikan jalannya pawai dengan
berbagai yel - yel atraksi dan penampilan.
Kreasi unik dari berbagai instansi pemerintah dan masyarakat juga menghiasi barisan pawai yang berjalan sepanjang 1 kilometer.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait

Presiden Prabowo Subianto Gelar Panen Raya Padi Serentak 14 Provinsi, Bupati Labuhanbatu Absen

Korupsi APBDes Rugikan Negara Capai Rp740 Juta Rupiah, Kades Sipare-pare Tengah Jadi Tersangka

Stevi Harman Modali Koperasi Masyarakat di Helas Satarmese

Polres Labuhanbatu Laksanakan Penyambutan dan Pelepasan Pejabat Lama dan Pejabat Baru Kapolres Labuhanbatu

Polres Labuhanbatu Laksanakan Penyambutan dan Pelepasan Pejabat Lama dan Pejabat Baru Kapolres Labuhanbatu

Sempat Buang Barang Bukti Sabu, Fai Diringkus Polisi Tim Opsnal Polsek Bilah Hulu
Komentar