Mohon Dukungan, Kapolsek Bilah Hilir Sambangi Toga dan Tomas
Kapolsek Bilah Hilir Iptu SM Lumban Gaol saat silaturahmi dirumah ustad khariadi selaku tokoh agama di kecamatan Bilah Hilir
bulat.co.id -LABUHANBATU | Mohon dukungan
kepada seluruh elemen masyarakat, agar dapat menjalankan tugas dengan baik,
Iptu. Sahat M Lumban Gaol SH, yang baru menjabat sebagai Kapolsek Bilah Hilir
Polres Labuhanbatu, menyambangi tokoh agama (Toga) dan tokoh masyarakat (Tomas)
di wilayah hukumnya, di 2 Kecamatan yaitu, Kecamatan Bilah Hilir dan Pangkatan,
Kabupaten Labuhanbatu.
Kegiatan
yang sudah berlangsung beberapa hari itu di wilayah hukumnya Kapolsek telah
melaksanakannya di 2 kecamatan yakni, Kecamatan Pangkatan dan Kec Bilah Hilir.
Baca Juga:
Baca Juga :Tingkatkan Kapasitas SDM Polri Dibidang Pelayanan, Kompol Hermasyah Buka Coaching Clinic
"Pada kegiatan yang sudah berlangsung beberapa hari itu, saya bersama anggota Polsek datang ke rumah tokoh-tokoh di wilayah hukum Polsek Bilah Hilir, dimana kegiatan itu bermaksud dengan bersilaturahmi dapat menjalin kemitraan, sehingga secara bersama-sama dapat menjaga dan menciptakan Kamtibmas yang kondusif," ungkap Kapolsek Bilah Hilir Iptu Sahat M Lumban Gaol SH, kepada wartawan Kamis (03/08/23) dari sambungan seluler.
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Kapolres Tanah Karo Berikan Penghargaan Personel Berprestasi
Pemuda Warga Huraba II, Diduga Bacok Ibu Kandungnya.
Sejumlah Awak Media Geruduk Kantor Kejari Padangsidimpuan
Warga Keluhkan Merebak Lalat, Dinas LH Sergai Sebut Temukan Banyak 'Pelanggaran' di Ternak Ayam Desa Melati II
Kepulauan Nias Siap-siap, Bobby Nasution akan Majukan Nias
Kantor KUA Sei Rampah Mengalami Kebakaran, ini kronologinya !!
Komentar