Musa Sembiring Terpilih Menjadi Kepala Desa Samura yang Baru

Musa Sembiring Terpilih Menjadi Kepala Desa Samura yang Baru
- Senin, 19 Desember 2022 18:47 WIB
Musa Sembiring Terpilih Menjadi Kepala Desa Samura yang Baru
Foto: bulat.co.id/Dede Basyri
Kepala Desa Samura, Kecamatan Kabanjahe, Musa Sembiring Milala, didampingi istri, Dewi boru Purba serta para pendukungnya.
bulat.co.id -Musa Sembiring Milala, terpilih menjadi Kepala Desa Samura, Kecamatan Kabanjahe, Kabupaten Karo dengan menyingkirkan tiga pesaingnya, dalam ajang pemilihan kepala desa serentak yang berlangsung, Senin (19/12/2022).

Dimana mantan Sekretaris Desa Samura, Musa Sembiring sangat berambisi dan didukung warganya untuk maju menjadi Kepala Desa enam tahun ke depannya.

Dimana pemilih tetap di Desa Samura, sekitar 4.223 suara dan Musa Sembiring memperoleh suara sekitar 1.185 suara setelah menyisihkan pesaingnya, Carles Purba, Harepenta Sembiring Milala (mantan Kepala Desa) dan Pembina Ginting.

Advertisement
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru