Jepang Diguncang Gempa M 6,3

Istimewa
Baca Juga:
Sebelumnya, gempa dental magnitudo 6,9 pernah melanda sebuah desa nelayan di semenanjung Noto di wilayah yang sama pada tahun 2007. Ini melukai ratusan orang dan merusak lebih dari 200 bangunan.
Semenanjung Noto adalah daerah pedesaan di pesisir Laut Jepang yang terkenal dengan pemandangan alam dan makanan lautnya. Populasi semenanjung itu sekitar 340.000, menurut data sensus 2015.
Jepang sempat digoyang gempa bawah laut dengan magnitudo 9,0 di timur laut Jepang pada Maret 2011. Ini memicu tsunami yang menyebabkan sekitar 18.500 orang tewas atau hilang.
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Optimis Juara, PJSI Labuhanbatu Berangkatkan Sembilan Atlet Judo

Antisipasi Bencana Gempa Bumi, Rutan Pemalang Gelar Simulasi Penyelamatan

Terima Audiensi Gempar Phaba, Pjs Bupati Pakpak Bharat Ajak Turut Serta Sukseskan Pilkada Serentak 2024

Gempa Guncang Nias, Ini Kondisinya dan Saran BMKG

Gempa 7 SR Guncang Rusia, Ini Dampaknya bagi Indonesia

Nias Kena Gempa, BMKG Sebut Kedalaman Gempa 10 KM
Komentar