Ratusan Ribu Pekerja Pabrik Alat Tes Swab di China Unjuk Rasa Menuntut Upah

Ratusan Ribu Pekerja Pabrik Alat Tes Swab di China Unjuk Rasa Menuntut Upah
- Rabu, 11 Januari 2023 15:50 WIB
Ratusan Ribu Pekerja Pabrik Alat Tes Swab di China Unjuk Rasa Menuntut Upah
Foto: Reuters/Thomas Peter
Ilustrasi saat demo anti-lockdown di Beijing China.
Baca juga: Setelah China, Giliran AS 'Diamuk' Omicron XBB.1.5

Melansir dari CNN, Permintaan untuk tes swab antigen di China memang anjlok setelah Beijing mencabut kebijakan protokol ketat nol-Covid.

Selain tak lagi melakukan lockdown, pemerintah Xi Jinping juga tak lagi menerapkan wajib tes swab untuk Covid-19.

Pihak perusahaan Zybio Inc tak merespons permintaan konfirmasi media soal kabar bahwa para pekerjanya belum mendapatkan gaji atau tak dibayar secara penuh.

Sebelumnya, jutaan para petugas tes Covid-19 di China menganggur usai pemerintah mencabut aturan soal protokol kesehatan.

Diberitakan South China Morning Post, Zhao Yonggang, seorang apoteker mengaku perusahaan medisnya mengurangi jumlah lokasi tes Covid-19 dari 100 jadi tujuh.

Advertisement
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru