Jepang Percepat Industri Nuklir

Istimewa
Seluruh reaktor nuklir Jepang ditutup usai bencana nuklir Fukushima 2011 lalu untuk pemeriksaan keselamatan. Kini, ada 33 reaktor yang dinilai bisa dioperasikan lagi.
Pada pertengahan Desember, 9 reaktor sudah dioperasikan dan menghasilkan listrik. Pasokan ini mengatasi kekurangan energi dan menutupi sekitar 10 persen konsumsi listrik selama musim dingin. Perdana Menteri Fumio Kishida ingin membangkitkan 7 reaktor lainnya untuk beroperasi di musim panas tahun depan.
Selain itu, Jepang sedang membahas perpanjangan masa pakai reaktor eksisting melebihi batas usia pakai 60 tahun, jika keamanannya terjamin.
Sebelum bencana Fukushima, nyaris sepertiga listrik Jepang berasal dari energi nuklir. Namun, per Maret 202 pasokan listriki nuklir hanya 7 persen.
Fumio menargetkan konstribusi energi nuklir naik 20-22 persen pada 2030. Target ini bagian dari tujuan mencapai netral karbon di 2050.
Editor
:
Tags
Berita Terkait

Kapoldasu Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto SIK MH Dukung Kinerja Bank Sumut

Optimis Juara, PJSI Labuhanbatu Berangkatkan Sembilan Atlet Judo

Menyatukan Komunitas Melalui Gotong Royong, Koramil 0201-03/MD Mengajak Unsur Tiga Pilar Kecamatan Medan Denai untuk Membersihkan Lingkungan

Begini Cara Keluar dari WhatsApp Group Tanpa Ketahuan

Tips Mengatasi Kecanduan Gadget Pada Anak

Pelaku Penembakan di 3 Runggu Simalungun Dibekuk Tim Jatanras
Komentar