PM Palestina Sebut Israel Negara Durhaka di Depan DK PBB: Mereka Harus Bertanggungjawab atas Kejahatan yang Dilakukan di Gaza

bulat.co.id -PALESTINA I Perdana Menteri Palestina Mohammad Mustafa menghadiri sidang Dewan Keamanan PBB untuk membahas situasi di wilayah Palestina dan mengecam Israel sebagai negara yang durhakaatas tindakannya yang menyebabkan ketidakstabilan, kekerasan, dan pelanggaran terkait hukum internasional.
Dalam pidatonya, PM Palestina menegaskan bahwa Israel telah menyerang kota-kota di Tepi Barat dan menembaki warga Lebanon tanpa alasan yang jelas. Tindakan tersebut melanggar kedaulatan Lebanon serta melanggar Piagam PBB dan hukum internasional.
Baca Juga:
PM Palestina juga menuduh Israel tidak taat kepada hukum dan kepercayaan bahwa mereka berhak atas hal-hal yang tidak berhak dimiliki oleh negara lain.
Menurutnya, Israel terus melancarkan agresi dan berencana untuk menyingkirkan rakyat Palestina serta merampas tanah mereka sehingga wilayah tersebut mengarah ke perang terbuka.
Editor
:
Tags
Berita Terkait

PMKRI Cabang Labuan Bajo Mengecam Keras Upaya Privatisasi Pantai di Labuan Bajo

APMPEMUS dan Tokoh Masyarakat Langkat Apresiasi General Manager PGKM PT. SGN Jhondri H Purba

KSR-PMI Unit UNSAM Bantu Upaya Pencegahan Stunting di Desa Terisolir

Mahasiswa UNSAM Gelar Aksi Literasi, Tingkatkan Minat Baca Siswa di Desa Terisolir

Upaya Cegah Stunting, KSR-PMI Unit UNSAM Bagikan PMT di Desa Telaga Tujuh

Bupati Sergai Diminta panggil Kepala BPKAD dan Kadis PMD Dinilai Saling 'Buang Badan'
Komentar
Berita Terbaru

Uskup Labuan Bajo Jalan Salib Bersama Tahanan di Labuan Bajo

PMKRI Cabang Labuan Bajo Mengecam Keras Upaya Privatisasi Pantai di Labuan Bajo

Pelaku Wisata: Labuan Bajo Masih Promosi untuk Hadirkan Investor

Sainal Mengaku Keliru, Yang Menyebut Kerusakan Lahan Pertanian karena Bencana Alam Bukan Penyidik

Ferdy Hasiman Minta Pemda Terapkan Pajak Gelombang Udara

Kali ini Edi Endi Benar benar Mendatangkan Uang Dari Laut ke Darat

Warga di Labuan Bajo Marahi Pemilik Hotel karena Dilarang Masuk Pantai
