Tanda Anak Anda Jenius dari Kecil, Berikut Cirinya
Tanda Anak Anda Jenius dari Kecil, Berikut Cirinya
Tanda Anak Anda Jenius dari Kecil, Berikut Cirinya
bulat.co.id - Psikolog biasanya mengukur kejeniusan seseorang dengan tingkat IQ mereka, dan yang disebut jenius memiliki IQ 140.
Studi menunjukkan bahwa hanya 1 dari 250 orang yang memiliki IQ 140 atau lebih tinggi. Seorang peneliti terkemuka di tahun 1940-an mengatakan bahwa seorang jenius harus memiliki IQ lebih dari 180, yaitu hanya 1 berbanding 2 juta.
Sayangnya, sejauh ini belum ada definisi atau syarat tunggal untuk disebut jenius. Namun, banyak dokter telah mempelajari anak-anak yang sangat cerdas dan berbakat untuk lebih memahami kejeniusan.
Mereka juga mendefinisikan kejeniusan sebagai orisinalitas, kreativitas, dan kemampuan membayangkan atau berpikir dengan cara dan bidang baru. Tetapi para ilmuwan tidak tahu apa yang membuat seseorang menjadi jenius.
Ilmuwan menduga ada faktor genetik yang memengaruhi tingkat kecerdasan seseorang. Jenis gen tertentu memengaruhi kecerdasan.
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Disoroti Terbengkalai, Kapus Pegajahan Akui Poskesdes Tanggungjawab Desa dan Puskesmas
Poskesdes Petuaran Hilir Kecamatan Pegajahan Terbengkalai Diduga Jadi 'Sarang Hantu'
RSU Melati Perbaungan Dinilai Baik dan Patuh Terhadap Peraturan BPJS Kesehatan
RSU Melati Perbaungan Permudah Pelayanan Pasien BPJS Kesehatan
Kejati Sumut Kembali Tahan 2 Tersangka Dugaan Korupsi BOK dan Jaspel Puskesmas di Seluruh Kabupaten Tapanuli Tengah
Tragedi Kemanusiaan: 12 Hari Terakhir 1.000 Warga Lebanon Tewas Dihabisi Israel
Komentar