Gugat Cerai Istrinya, Desta dan Natasha Rizki Masih Serumah
Desta dan Natasha Rizki
Hendra juga menjelaskan tidak ada orang ketiga dan masalah ekonomi di antara keduanya.
Baca Juga:
"Nggak, itu nggak ada (orang ketiga dan masalah ekonomi). Hanya visi dan misi yang tidak sejalan," tegasnya lagi.
Untuk sidang perdana nanti, Hendra tidak bisa memastikan apakah kliennya bisa hadir atau tidak.
"Nggak tahu ya kalau itu, soalnya pas banget dia ada kegiatan," paparnya.
Sampai saat ini Desta memang belum mau memberikan jawaban langsung mengenai perceraiannya dengan Natasha Rizki. Natasha Rizki juga belum mau bicara mengenai hal ini.
"Kalau kuasa kan sudah sama saya jadi ya, lewat kita bicaranya," imbuh Hendra.
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Deretan Artis yang Maju Pilkada 2024 Usai Gagal Nyaleg
Andre Taulany Guncang Dunia Hiburan Tanah Air, Gugat Cerai Istri Gara-gara Ini...
Presiden Jokowi Saksi Pernikahan Selebritis Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid
Viral Penampakan Mahluk Halus di Foto Raffi Ahmad, Ariel Noah, Gading Marten dan Desta saat Touring ke Pangkalan Brandan Langkat
Siap-siap Menjanda! Ria Ricis Gugat Cerai Teuku Ryan di PA Jaksel
Dijuluki Miss Party, Barbie Kumalasari Habiskan Rp 100 Juta Sebulan Buat Dugem
Komentar