Desa Keris di Sumenep Peroleh Apresiasi Gubernur Jatim
Habibi - Senin, 10 April 2023 15:15 WIB
Salah satu empu pembuat keris di Desa Aeng Tongtong.
Baca Juga:
Khofifah menjelaskan, ada keunggulan yang membuat desa tersebut mampu memecahkan Rekor MURI sebagai Desa dengan Empu Keris Terbanyak.
Pasalnya di Desa Aeng Tongtong, Sumenep, Madura, Jawa Timur terdapat 446 empu pembuat keris terdiri dari 440 empu laki-laki dan 6 empu perempuan.
"Desa Wisata Keris Aeng Tongtong juga berhasil mendapatkan rekor MURI sebagai desa wisata dengan jumlah empu keris terbanyak di dunia. Ini menjadi prestasi membanggakan dari Kabupaten Sumenep," ringkasnya
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Petani di Karo Sambi Jual Sabu
Tersangka Pembunuh Wartawan Beserta Keluarga Diserahkan Ke Kejari Karo
Agen Ketengan Sabu dan Ganja Terancam 12 Tahun Penjara
Satreskrim Polsekta Berastagi Duet Dengan Jajaran Polres Tanah Karo Ungkap Penemuan Mayat MS X
Satu Minggu Pencarian Tim SAR Medan Berakhir Sudah, Kedua Korban Ditemukan Tewas
Bupati Karo Gelar Rapat Koordinasi Dengan BNPB RI
Komentar