Hati-hati, Ini Sayuran yang Mengandung Pestisida Tinggi

- Kamis, 06 April 2023 09:00 WIB
Hati-hati, Ini Sayuran yang Mengandung Pestisida Tinggi
Istimewa
Kale


Advertisement

6. Mustard dan collard hijau

Baca Juga:

Sebanyak 94 pestisida yang berbeda ditemukan pada sayuran hijau, termasuk neonicotinoid, atau neonics. Satu sampel pada mustard hijau mengandung 20 pestisida yang berbeda, sementara beberapa sampel collard hijau mengandung 17 pestisida.

Untuk terhindar bahaya racunnya, Anda disarankan untuk membilas semua sayuran mengandung pestisida tinggi dengan air bersih sebelum dimasak atau disajikan.

Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru