Rekomendasi 9 Obat Sakit Gigi Paling Ampuh dan Efektif Meredam Rasa Nyeri

Andy Liany - Sabtu, 22 Juni 2024 08:33 WIB
Rekomendasi 9 Obat Sakit Gigi Paling Ampuh dan Efektif Meredam Rasa Nyeri
net
Sanmol, pereda rasa nyeri sakit gigi.

5. Pamol 500 mg 10 Tablet

Advertisement

Opsi obat sakit gigi lainnya yang dapat kamu gunakan adalah Pamol 500 mg 10 Tablet.

Baca Juga:

Dengan kandungan paracetamol, obat ini berfungsi sebagai antipiretik untuk menurunkan demam dan analgesik untuk meredakan nyeri, termasuk sakit gigi.

Obat ini sebaiknya kamu konsumsi setelah makan untuk mengurangi risiko iritasi lambung.

6. Fargetix 500 mg 10 Kaplet

Pilihan obat sakit gigi lainnya yang bisa kamu gunakan adalah Fargetix 500 mg 10 Kaplet.

Obat ini mengandung asam mefenamat yang dapat mengatasi rasa sakit dan peradangan.

Oleh sebab itu, obat ini bermanfaat untuk mengatasi berbagai rasa nyeri, seperti nyeri sakit gigi dan setelah cabut gigi, sakit kepala, nyeri otot, nyeri sendi, nyeri setelah operasi, dan nyeri haid.

7. Fasidol Forte 650 mg 10 Kaplet

Fasidol Forte juga bisa jadi pilihan untuk atasi sakit gigi karena memiliki kandungan paracetamol.

Paracetamol bekerja mengurangi nyeri dan menurunkan suhu tubuh.

Selain sakit gigi, obat ini ampuh untuk atasi sakit kepala, demam, dan nyeri ringan lainnya.

8. Sanmol Forte 4 Tablet

Berikutnya, kamu juga bisa menggunakan obat Sanmol Forte 4 Tablet untuk membantu mengatasi masalah sakit gigi.

Sanmol Forte mengandung Paracetamol yang bersifat antipiretik dan analgesik.

Alhasil, obat ini dapat secara efektif membantu meredakan sakit gigi, sakit kepala, dan menurunkan demam.

Kamu dapat mengonsumsi obat sakit gigi ini sebelum atau sesudah makan.

Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru