Geliat Budidaya Ikan Patin di Kota Amuntai, Sasar Pasar Hingga Kaltim dan Kalbar

Geliat Budidaya Ikan Patin di Kota Amuntai, Sasar Pasar Hingga Kaltim dan Kalbar
- Rabu, 01 Maret 2023 21:52 WIB
Geliat Budidaya Ikan Patin di Kota Amuntai, Sasar Pasar Hingga Kaltim dan Kalbar
Foto: bulat.co.id/Wahyudi
Ridwan saat memberikan pakan ikan patin di kolam miliknya.
Baca juga: Kambingnya Dimangsa, Seorang Warga Aceh Timur Nekat Racuni Anak Harimau Sumatera Hingga Tewas

"70 sampai 300 juta rupiah sekali panen, sesuai harga pakan dan harga pasar jual. Dulu masih menggunakan pakan olahan pabrik hasilnya kurang. Sekarang saya produksi sendiri pakannya," cetusnya.

Tantangan terbesar dalam budidaya ikan patin adalah cuaca extrem seperti hujan deras karena mempengaruhi suhu dan kadar keasaman air, pH air serta oksigen.

Advertisement
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru