Harga Cabai Diprediksi Melonjak Hingga Natal dan Tahun Baru

Roni menyebutkan, kenaikan harga cabai juga terjadi pada jenis lainnya di antaranya cabai rawit hijau dan cabai keriting.Harga cabai rawit hijau yang biasa dijual dengan kisaran Rp 25.000 per kilogram kini menyentuh angka Rp 60.000 per kilogram. Kenaikan serupa juga terjadi pada cabai keriting.
Baca Juga:
"(Cabai keriting) antara Rp 35.000 hingga Rp 40.000. Sudah dua kali lipat naiknya. Rawit hijau dari Rp 25.000 harga biasanya sekarang bisa Rp 60.000 per kilogram," jelasnya.
Baca Juga :Harga BBM Berpotensi Naik karena Konflik Timur Tengah
Roni mengatakan, kenaikan terjadi karena adanya kekeringan di sejumlah daerah penghasil cabai, seperti di daerah Wonosobo, Jawa Tengah, Blitar, Jawa Timur hingga Lampung.
"Kata petani gagal panen, kurang air, terus kena ulat, banyak petani mengeluh, ini aslinya belum panen buru-buru dijual.Sebagian dari Jawa, ada di seberang Lampung juga," ungkapnya.

Kejari Karo Peroleh Juara Tiga Penanganan Perkara Tindak Pidana Korupsi

Kades Pekan Tanjung Beringin Raih Penghargaan Nasional atas Percepatan Penurunan Stunting

Buruh di Yogya Demo Minta Upah 2025 Rp 4 Juta

Kapolres Madina Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Kapolsek Siabu

IHSG Terseret Buruknya Kinerja Bursa Di Asia, Harga Emas Lanjutkan Kenaikan
