Daftar Produk dan Perusahaan Israel Ini Diboikot Dunia, Nomor 7 Tak Disangka
Andy Liany - Jumat, 03 November 2023 09:39 WIB

6. Ahava
Ahava adalah merek kecantikan yang berada di sejumlah negara. Menurut BSD Movement, perusahaan ini mempunyai situs produksi, pusat kunjungan, dan toko utama di pemukiman Israel ilegal.
Baca Juga:
7. AXA
Axa merupakan perusahaan asuransi multinasional Prancis yang berinvestasi di bank-bank Israel. Bank-bank Israel tersebut disebut bercampur tangan di tanah Palestina.
8. Sabra
Sabra Dipping Company adalah perusahaan patungan yang memproduksi produk makanan. Sabra dimiliki bersama oleh PepsiCo dan Strauss Group yang memberi dukungan keuangan kepada tentara Israel.
Tags
Berita Terkait

Empat Bulan Pasca Penggeledahan, Kejari Labuhanbatu Belum Ungkap Perkembangan Terkini

Polsek Tanjung Beringin Berhasil Ringkus Pelaku Pencurian Hp

Soal BHPRD 2024 Belum Dicairkan, BPKAD Sergai Sebut Dinas PMD Belum Laporkan untuk Realisasinya

Tok, MK Nyatakan Gugatan Paslon Hero Kabur, Maya-Jamri Sah Pemenang Pilkada Labuhanbatu

Yusril Ungkap Perubahan KUHP: Pengguna Narkoba Akan Direhabilitasi, Bukan Pidana

Pupus Sudah Harapan Petani Cabai Merah, Harga Terpuruk Dihantam Cabai Dari Jawa
Komentar