Calon Haji Kloter 1 Medan Diterbangkan Dari Bandara Kualanamu

Sementara itu pengelola Bandara Kualanamu melalui Head of Corporate Secretary and Legal PT Angkasa Pura Aviasi Dedi Al Subur mengatakan, bandara Internasional Kualanamu melayani kloter pertama penerbangan haji dan 9 penerbangan teknikal hari ini.
Ada 359 calon jemaah haji diberangkatkan menggunakan maskapai Garuda Indonesia dengan nomor penerbangan GIA 3101 tujuan Madinah pada pukul 07.25 WIB pagi tadi.
Baca Juga:
10 iringan Bus Pariwisata membawa calon jemaah, dari asrama haji sampai dengan apron (tempat parkir pesawat) yang mana jamaah tersebut sebelumnya sudah melakukan berbagai pemeriksaan seperti X- Ray barang bawaan,pemeriksaan kesehatan hingga stempel paspor di asrama haji.
"Hal itu dilakukan untuk memudahkan dan menghemat waktu serta tenaga calon jemaah untuk langsung melakukan perjalanan dengan pesawat udara menuju tanah suci," ucap Dedi.

Jelang Musda XV KNPI Sumut, IPTI Sumut Tegaskan Dukungan Penuh kepada Aldi Syahputra Siregar

Jemaah Umroh Abata Travel Medan Bakal Tiba di Medan Jelang Musim Haji

Kapoldasu Irjen Pol Whisnu Hermawan Februanto SIK MH Dukung Kinerja Bank Sumut

Nama Haji Ramang Sering Disebut Dalang Mafia Tanah, Kepala BPN Bilang Begini

Sat Narkoba Polres Sergai Ciduk Anak Medan Diduga Pengedar Ekstasi
